Posts

RENCANA PROGRAM PS SMP

  Ringkasan kegiatan da lam tahap perencanaan pendampingan: Melakukan pertemuan dengan kepala sekolah dampingan; Memetakan Komitmen Perubahan para kepala sekolah dampingan; Menentukan strategi pendampingan dan metode pendampingan; Menyusun dokumen rencana pendampingan Satuan Pendidikan; Mengirimkan dokumen rencana pendampingan kepada Dinas Pendidikan. 🌟 Estimasi periode pelaksanaan : Januari 2024 - Maret 2024. A. Memetakan Komitmen Perubahan (Bulan Januari 2024) Pada tahap ini, pengawas sekolah mengadakan pertemuan awal untuk menggali sejauh mana komitmen perubahan masing-masing kepala sekolah yang didampingi. Komitmen tersebut tercermin dari pola-pola jawaban yang didapatkan dalam diskusi dengan masing-masing kepala sekolah, yang dipandu langsung oleh pengawas sekolah. Untuk memetakan tingkat komitmen tersebut, pengawas sekolah mengajukan pertanyaan yang bertujuan untuk mengidentifikasi kapasitas memimpin perubahan dan tingkat kesadaran melakukan refleksi setiap kepala sekolah ya...

ADVOKASI IMPLEMENTASI KURIKULUM MERDEKA TAHUN 2023

  ADVOKASI IMPLEMENTASI KURIKULUM MERDEKA TAHUN 2023 Implementasi perubahan kebijakan pendidikan, termasuk kurikulum, adalah suatu proses pembelajaran yang panjang sehingga Pemerintah memberikan kesempatan kepada pendidik dan satuan pendidikan untuk mengimplementasikan Kurikulum Merdeka sesuai dengan kesiapan masing-masing. Seperti halnya peserta didik belajar sesuai dengan tahap kesiapan belajar mereka, pendidik dan satuan pendidikan juga perlu belajar mengimplementasikan Kurikulum Merdeka sesuai dengan kesiapan masing-masing, dan berangsur-angsur semakin mahir dalam menggunakannya. Selanjutnya ada beberapa bahan untuk pembelajaran baik yang menggunakan Kurikulum Merdeka (PSP, Mandiri Berbagi dan Mandiri Berubah) maupun pengguna Kurikulum 2013 (K-13) termasuk IKM dengan Mandiri Belajar. 1.   BUKU AJAR KURIKULUM MERDEKA 2.   BAHAN KURTILAS (K-13) 3.   CAPAIAN PEMBELAJARAN 4.   TP DAN ATP 5.  MODUL AJAR 6.  MODUL P5   7.  P...

GAYA HIDUP BERKELANJUTAN melalui Penerapan Program LESTARI

Image
PROGRAM LESTARI  (Aplikasi dari P5) Tema: GAYA HIDUP BERKELANJUTAN Berikut adalah target rencana program secara bertahap untuk menerapkan program LESTARI selama tiga bulan: Bulan Pertama: Target: Sosialisasi Program LESTARI Melibatkan murid, orang tua, dan staf sekolah dalam pertemuan khusus untuk memperkenalkan program LESTARI. Menjelaskan tujuan, manfaat, dan langkah-langkah program kepada semua pihak terkait. Menyampaikan pesan-pesan tentang keberlanjutan dan pentingnya mengadopsi gaya hidup berkelanjutan. Target: Penyusunan Materi Pembelajaran. Menyusun materi yang menarik dan informatif tentang sumber daya alami, limbah, pengolahan sampah, dan alternatif penggunaan anorganik.Memilih metode p...

Jiwa Keguruan Lebih Penting

Dalam sebuah forum seorang ustadz bertanya kepada KH. Abdullah Syukri Zarkasyi (Pengasuh Pon-Pes Gontor). Apa rahasia agar institusi pendidikan maju dan diminati masyarakat ? Kyai Syukri tersenyum dan tertawa kecil mendengar pertanyaan itu. Kemudian beliau menjawab dg pepatah arab yang masyhur terkait dengan guru dan pembelajaran: المادة مهمة ولكن الطريقة اهم من المادة “Materi Pembelajaran adalah sesuatu yang penting, *tetapi metode pembelajaran jauh lebih penting daripada materi pembelajaran.” Jadi, sebagus apa pun materi pembelajaran, namun jika metode pembelajarannya kurang baik, maka hasilnya kurang maksimal. Lalu beliau melanjutkan dgn bait berikutnya…. الطريقة مهمة ولكن المدرس اهم من الطريقة “Metode pembelajaran adalah sesuatu yang penting,_ *tetapi guru jauh lebih penting daripada metode pembelajaran.” Sehingga, sebagus apa pun metode pembelajaran, tetapi jika guru yang bersangkutan tidak mampu mengajar dengan metode tersebut, maka hasilnya pun sama, tidak akan maksimal. Kemu...

DOWNLOAD PERANGKAT SMP KURIKULUM MERDEKA

DOWNLOAD PERANGKAT SMP KURIKULUM MERDEKA      Untuk melaksanakan Kurikulum Merdeka, Kementrian Pendidikan dan Kebudayaan serta Riset dan Teknologi telah membentuk Badan Standar Kurikulum dan Asesmen Pendidikan (BSAKP).       Pemerintah juga menyediakan beberapa perangkat pembelajaran, diantaranya: 1. Buku Teks. 2. Modul Ajar 3. Capaian Kompetensi 4. Alur Tujuan Pembelajaran. 5. Modul projek. 6. Asesmen 7. Panduan dll Berikut link downlod Perangkat SMP: Prota dan  Promes Kls 7 CP ATP MODUL AJAR MODUL AJAR SMP MODUL PROYEK SMP (FASE D) KOSP SMP SKL SMP BUKU PELAJARAN SMP BUKU TEKS SMP/MTs LENGKAP BERBAGAI PEDOMAN IKM Cara Menyusun ATP Cara Menyusun Modul Ajar Perangkat SMP Semester Genap Sumber

Cara Menyusun Modul Ajar

CARA MENYUSUN MODUL AJAR       Sebelum menyusun Modul Ajar (semacam RPP) maka sebelumnya harus disusun Alur Tujuan Pembelajaran (ATP) semacam Silabus pada Kurikulum 2013. Dari ATP tersebut lalu diimplementasikan ke Modul Ajar. Jadi Modul Ajar merupakan implementasi dari Alur Tujuan Pembelajaran yang dikembangkan dari Capaian Pembelajaran dengan Profil Pelajar Pancasila sebagai sasaran.      Modul ajar disusun sesuai dengan fase atau tahap perkembangan peserta didik, dan mempertimbangkan apa yang akan dipelajari dengan tujuan pembelajaran,serta berbasis perkembangan jangka panjang. Guru perlu memahami konsep mengenai modul ajar agar proses pembelajaran lebih menarik dan bermakna.     Adapun komponen Modul Ajar terbagi menjadi tiga bagian, yaitu memuat Informasi umum; (2) Komponen Inti; dan (3) Lampiran. A. Informasi Umum Adapun Informasi umum meliputi: 1. Identitas Sekolah Informasi tentang modul ajar yang dikembangkan terdiri dari: a. Nama penyusu...

Modul Projek Penguatan Profil Pelajar Pancasila (P5) Fase D (Kelas 7,8 dan 9) SMP

Image
Modul Projek Penguatan Profil Pelajar Pancasila (P5) Fase D (Kelas 7,8 dan 9) SMP Modul projek sebagai penguatan profil pelajar Pancasila merupakan dokumen yang berisi tujuan, langkah, media pembelajaran, dan asesmen yang dibutuhkan untuk melaksanakan projek penguatan profil pelajar Pancasila. Pendidik memiliki keleluasaan untuk membuat sendiri, memilih, dan memodifikasi modul projek profil yang tersedia sesuai dengan konteks, karakteristik, serta kebutuhan peserta didik.  Pemerintah menyediakan contoh-contoh modul projek penguatan profil pelajar Pancasila yang dapat dijadikan inspirasi untuk satuan pendidikan.  Satuan pendidikan dan pendidik dapat mengembangkan modul projek profil sesuai dengan kebutuhan belajar peserta didik, memodifikasi, dan/atau menggunakan modul projek profil yang disediakan Pemerintah sesuai dengan karakteristik daerah, satuan pendidik, dan peserta didik.  Oleh karena itu, pendidik yang menggunakan modul projek profil yang disediakan Pemerintah tid...